-
Winning Wednesday
Holaa everyone👋😆, kembali lagi nih dengan corner rabu yang sangat menyenangkan 😆, kali ini yang menjadi penulis artikel adalah saya Maulana dari Gen 15 😏. Mau tau keseruan apa yang terjadi kali ini ?, yuk ikuti terus. Jadi kita akan belajar tentang Web API, apa itu bang ? API itu singkatan dari Aplication Programming Interface. API adalah antarmuka pemrograman aplikasi untuk Web. Ada beberapa API utama untuk HTML yaitu API Geolokasi, API Seret dan Lepas, Web Storage API, Web Worker API, Server-Sent Event API, Canvas API. Tema yang akan kita pelajari kali adalah Web Storage API. API ini memiliki mekanisme yang memungkinkan browser untuk menyimpan pasangan kunci/nilai (dengan cara yang…
-
Take off tuesday
Hii gensss !! Balik lagi nih di Corner Selasa, pada corner kali ini kami mempelajari tentang ECU photography, apa sih ECU photography itu??, simak terus yuk, Nahh jadi ECU photography atau bisa di sebut juga dengan Extreme close up photography adalah teknik fotografi yang mengambil gambar dari jarak sangat dekat sehingga detail objek terlihat jelas. Teknik ini biasanya hanya menampilkan sebagian kecil dari objek, seperti mata, tekstur kulit, serat kain, atau detail pada bunga dan serangga. Tujuan dari extreme close up adalah untuk menonjolkan detail yang tidak bisa dilihat dengan jelas oleh mata biasa. Dengan teknik ini, foto menjadi lebih menarik karena memperlihatkan keunikan dan tekstur objek secara mendalam. Extreme…
-
On Fire Monday
Hai, Guyss! Seperti biasa, Senin ini IT Corner kembali hadir dengan kegiatan seru dan penuh semangat! Kali ini, saya berkesempatan menjadi penulis artikel, dengan Diaz Dari Gen 14 sebagai pemateri, dan Monica Gen 15 yang bertugas sebagai dokumentasi. Tema yang diangkat hari ini adalah “PENGENALAN RUMUS FIND DAN VALUE”, sebuah materi dasar yang sangat penting bagi siapa saja yang ingin menapaki dunia IT, khususnya bagi para calon anggota Cybertwenty Gen 15 yang mulai menunjukkan ketertarikan mereka. Menariknya, semua anggota hadir pada sesi hari ini.Meski begitu, suasana tetap meriah, apalagi dengan kehadiran 2 peserta baru yang antusias — terdiri dari 2 perempuan — yang merupakan Gen 15. Keren banget! Kegiatan dibuka…
-
Chill Friday
HAI HAI HAIII GENSSS‼️‼️ tau ngga di jumat kali ini kita belajar apa? gatau ya? Mau tau?😏 naca sampe selesai yaaa… 😆 jadi, materi yg kita bawa kali ini itu: – divisi Program belajar PHP – divisi Design belajar vector wajah di Adobe Illustrator di bagian design, aku bantu jelasin cara paling cepat buat bikin vector wajah biar nggak makan waktu lama🤭🤚🏻✨ awalnya kita masukin foto dulu ke Illustrator🤳🏻 terus aku bilang ke temen-temen buat aktifin panel lewat menu Window, biar semua tools-nya nongol, terutama Image Trace😗❤️ setelah selesai, aku kasih tutorial singkatnya: 1. pilih fotonya dulu 2. pilih control 3. klik fotonya 4. terus tinggal pilih Image Trace →…
-
Vibing Wednesday
Hiiii genssss!!! Balik lagi nihh di corner Rabu, pada corner kali ini kami mempelajari tentang html iframe, apa sih iframe itu??? Simak penjelasan di bawah ini yaaaa…. IT Corner hari Rabu ini, materinya adalah tentang iframe dalam HTML. Iframe ini digunakan untuk menampilkan sebuah website dalam website. Cara membuat iframe itu dengan menggunakan tag . Setelah itu menghubungkannya dengan atribut src serta bisa juga ditambah title dengan atribut title. Selain kedua atribut itu, bisa juga mengganti ukuran iframe dengan menggunakan atribut width dan height atau dengan CSS. Iframe memiliki border dan bisa dihilangkan ataupun diubah dengan menggunakan CSS. Iframe juga bisa digunakan sebagai target frame untuk sebuah link. Contohnya sebuah…
-
Energizing Tuesday
Eyow helo gengs! Seperti biasa kita ketemu lagi di IT Corner hari Selasa. How’s your day, guys? Walaupun lagi classmeeting, semangatnya tetap jalan terus yaa. Hari ini kita bakal bahas satu teknik yang sering banget kita lihat di film, tapi mungkin banyak dari kita yang belum sadar namanya. Apa tuh? Yap, Over-the-Shoulder (OTS) Shot. Apa itu Over-the-Shoulder (OTS) Shot? Over-the-Shoulder (OTS) adalah teknik pengambilan gambar yang dilakukan dari belakang bahu seorang objek, sehingga hanya sebagian bahu atau kepala objek itu yang terlihat. Fokus utama tetap berada pada subjek kedua atau sesuatu yang ada di depan objek. Teknik ini bikin penonton merasa seolah melihat dari sudut pandang karakter tersebut. Biasanya, teknik…
-
Kick off Monday
halo genssss! 👋pernah nggak kamu buka file excel terus teksnya kayak abis diguncang gempa — huruf besar kecilnya acak banget? tenang, sebelum kamu emosi dan tutup laptop, ada 3 fungsi penyelamat hidup: upper, lower, dan proper. 🚑💻 🔍 upper, lower, proper tuh apa sih? 1️⃣ UPPER fungsi yang bikin semua huruf jadi huruf besar. cocok buat kamu yang pengen kelihatan tegas, tapi data doang. contoh: =upper(“tolong rapikan data”) hasil: TOLONG RAPIKAN DATA (agak galak ya 😆) 2️⃣ LOWER kebalikannya upper. semua huruf jadi huruf kecil. vibes-nya santai banget. contoh: =lower(“DATA INI BERANTAKAN”) hasil: data ini berantakan (kayak bisikan ke diri sendiri) 3️⃣ PROPER fungsi favorit anak excel yang suka rapi-rapi…
-
Talkative friday
Hii gensssss!! setelah sekian lama, IT wajib balik lagi nihh, hayoo! siapa yang udah kangen??, hari ini kita kedatangan tamu lhoo!, penasaran sama tamunya? ikutin kita terus yaaa yaa!!, tamu kita hari ini adalah pak Ndaru laduni, beliau datang kemari untuk melakukan shooting video pembelajaran, serta sharing ilmu, beliau merupakan mantan guru SMAN 20 SURABAYA yang kini sudah dipindah tugaskan ke kabupaten Banyuwangi, selain guru beliau juga seorang pengusaha lhoo!! kegiatan hari ini seru bangett!! kami di bagi menjadi 4 kelompok, dan kami di tugaskan untuk membuat deskripsi dari tokoh yang sudah di tentukan, lalu mempresentasikannya di depan kelas segitu aja buat hari ini, semoga kita di beri kesehatan agar…
-
Rising Wednesday
Hoi! Hoi ! Hoi Balik lagi nih di corner Rabu , Pada corner kali ini kami mempelajari tentang favicon, siapa nih yang udah penasaran sama kegiatan hari ini ikutin terus yaaa !! Favicon ini sebuah gambar kecil yang ditampilkan di sebelah judul halaman. Contohnya pada website CyberTwenty di sebelah kiri judul ada logo kita sebagai favicon. Cara membuat favicon itu yang pertama gambarnya ada di folder yang sama dengan file HTML atau jika dalam folder yang berbeda, file HTML harus menunjuk pada gambarnya nanti. Nama extension untuk favicon biasanya menggunakan .ico, namun bisa memakai file yang extensionnya berbeda selagi didukung, seperti png, gif, jpeg, dan svg. Selain itu, bisa juga…
-
Top-Tier Tuesday
Hi!hi!hi Balik lagi nih di corner Selasa, pada corner kali ini materi kita adalah Cinematic, siapa nih yang udah gak kepo sama keseruan kita hari ini, pantengin terus yukkk!!! Fotografi cinematic adalah gaya foto yang mencoba menghadirkan suasana seperti adegan dalam film. Ciri khasnya bisa dilihat dari pencahayaan yang lebih dramatis, warna yang hangat atau dingin sesuai mood, serta komposisi yang membuat gambar terasa bercerita. Foto cinematic tidak hanya menampilkan subjek, tetapi juga membawa penonton merasakan emosi di dalamnya. Bagi siswa SMA, gaya foto ini menarik karena tidak membutuhkan peralatan mahal. Kamera ponsel saja sudah cukup, asalkan kita paham bagaimana memanfaatkan cahaya dan memilih warna yang tepat. Waktu seperti pagi…